Upacara Peringatan HUT RI ke 66 juga dihadiri oleh Unsur Pimpinan Distrik, Pemuda dan Veteran yang ada Distrik Biak Timur serta Para Kepala Kampung se Distrik Biak Timur.
Pelaksanaan Peringatan HUT RI ke 66 Tingkat Distrik Biak Timur juga diwarnai dengan Pertandingan Futsal antar Kampung yang merupakan kegiatan Futsal pertama yang pernah diadakan di Distrik Biak Timur.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar